Pages

Thursday, November 7, 2013

Blognya Donna


Sudah sejak beberapa bulan lalu Donna memintaku mengajarinya cara membuat blog. Dia pingin punya blog sendiri. Janji demi janji, terkubur kesibukan ini itu yang tak ada habisnya.
Akhirnya setelah peristiwa aku dirawat di rumah sakit, aku tahu aku tak boleh menunda-nunda lagi. Aku harus bisa memilah mana yg first thing first.
Demikianlah akhirnya dengan segala keterbatasan pengetahuanku aku berhasil membantunya membuat blog sendiri yang lalu segera diisinya dengan penuh semangat. Ini dia blognya : Maria Donna Miranda.



3 comments:

Dhyani Paramita said...

Tante... kunjungi blogku? :) http://www.colorfulcuties123.blogspot.com/ atau http://www.dhyanismagicaldiary.blogspot.com/

https://drawingofmind.blogspot.com said...

Surely I will Dhyani ^_^

Dhyani Paramita said...

Thankies... I really appreciated it Tante Ratna :)